Laboratorium Patologi Klinik FKUB merupakan salah satu unsur pelaksana akademik di PSPD yang berkaitan dengan kegiatan pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat.  Organisasi Laboratorium Patologi klinik dipimpin oleh seorang Kepala Laboratorium yang diangkat dan diberhentikan oleh Rektor atas usulan dari Dekan, serta bertanggung jawab langsung kepada Dekan. Dalam Melaksanakan Kegiatan harian, seorang Kepala Laboratorium Patologi Klinik dalam melaksanakan tugas dan fungsinya dibantu oleh staf kependidikan dan staf pengajar. staf kependidikan terdiri dari staf admin dan staf analis, sedang staf pengajar selain bertugas dan bertanggung jawab dalam membantu berjalannya proses pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat sesuai tugas pokok dan fungsinya masing-masing staf.

struktur

Kepala Laboratorium
Dr. dr. Tinny Endang Hernowati, SpPK(K)

Staf Administrasi
Saiful Aripin, S.Si

Staf Analis
Widiastuti, Amd.AK

Penanggung Jawab Perkuliahan
PJP Pendidikan Dokter
dr. Maimun Zulhaidah Arthamin, MKes, SpPK

PJP Program Kedokteran Hewan
dr. Dian Sukma Hanggara, SpPK

PJP PS Farmasi
dr. syahrul Chilmi

PJP Pendidikan Dokter Gigi
Dr. dr. Tinny Endang Hernowati, SpPK(K)

PJP PS Ilmu Keperawatan
Prof. Dr. dr. Kusworini, MKes, SpPK