MOU antara FKUB – RSUD Dr. Saiful Anwar dan FKUnair – RSUD Dr. Soetomo
Kamis (8/3), Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) melaksanakan Moment of Understanding (MOU) perjanjian kerjasama dengan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Saiful Anwar (RSSA) Malang, dan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (FK-Unair) dengan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Soetomo Surabaya.…