Category Berita

Visitasi Assesor dalam Akreditasi Farmasi

Program Studi Farmasi Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB), pada Jum’at sampai dengan Sabtu (16-17/5) melaksanakan Visitasi 2 Asesor dari Badan Akreditasi Nasional  Perguruan Tinggi (BAN PT) yakni Prof. Dr. Ibnu Gholib Gandjar, DEA, APT (UGM) dan Dr. I Ketut Adnyana,…

Opening Ceremony Dekan Cup 2014

Ajang tahunan bagi sivitas akademika Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) yakni Dekan Cup kembali digelar pada tahun 2014 ini. Tepatnya pada Sabtu 10/5 lalu Pembantu Dekan III dr./ Bambang Prijadi, M. Kes secara resmi membuka opening ceremony Dekan Cup 2014…

Masyarakat Apresiasi Positif KOZI 2014

Konsultasi Gizi (Kozi) 2014 merupakan salah satu program kerja Himpunan Mahasiswa Jurusan Gizi, Organisasi Mahasiswa Gizi Kesehatan (ormagika) Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) yang dikhususkan bagi masyarakat sekitar untuk memberikan pemahaman, konsultasi pola makan, dan pemeriksaan kesehatan. Dalam kegiatan yang…

Tingkatkan Kompetensi Dosen, FK Selenggarakan Pelatihan Pekerti

Untuk meningkatkan kualitas proses belajar mengajar, sebanyak 51 orang dosen Fakultas Kedokteran, Universitas Brawijaya mengikuti kegiatan Pelatihan Pengembangan Keterampilan Dasar Teknik Instruksional. Pelatihan ini terselenggara dengan kerja sama FK UB dengan Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Pendidikan (LP3), Universitas Brawijaya pada…

2 Perwakilan FK, Raih Juara 2 Tangkai Seriosa

2 Perwakilan mahasiswa dan mahasiswi (putra dan Putri) Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) yakni Tonny Aldo Aprilinno dan Regina Putri Gita Shenika berhasil meraih Juara 2 dalam Lomba menyanyi vocal solo Seriosa  pada rangkaian lomba hari kedua Pekan Seni Antar…

Mahasiswi FK Raih Juara 2 Keroncong Peksima UB

Pada kesempatan yang sama yakni pada Pekan Seni Mahasiswa (Peksima) tingkat Universitas Brawijaya Sabtu (19/4) dilaksanakan pula lomba nyanyi lagu keroncong yang diikuti oleh para perwakilan mahasiswa dan mahasiswi dari masing- masing Fakultas di UB. Kali ini  perwakilan FK Renindyo…

FK Juarai Kategori Pop Putri Peksima 2014 Tingkat UB

Angela Putri  Bunga Senada (Mahasiswi Pendidikan Dokter Gigi angkatan 2013) Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) berhasil menjadi Juara 1 dalam Pekan Seni Antar Mahasiswa Antar Fakultas (PEKSIMA) tingkat UB  pada tangkai lomba Pop yang diselenggarakan pada Sabtu (19/4). Mahasiswi yang…

121 Dokter Baru Diambil Sumpahnya

Sebanyak 121 dokter baru lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FK UB) diambil sumpahnya di hadapan Dekan, Pembantu Dekan, dan Guru Besar, Rabu (16/4) di Gedung Samantha Krida UB. 121 Dokter baru yang diambil sumpahnya tersebut merupakan hasil yudisium pada tanggal…

Rektor Menerima 63 Calon Dokter Spesialis

Sebanyak 63 calon Dokter Spesialis  secara resmi diterima oleh Rektor Universitas Brawijaya (UB) Prof. Dr. Ir. Yogi Sugito pada (15/4). Para calon PPDS ini adalah mereka yang telah lolos seleksi dan akan menempuh pendidikan spesialistik di Program Studi Pendidikan Dokter…