Penutupan PKNM 2016 di Desa Asrikaton Pakis Malang
“Kami mengucapkan banyak terima kasih atas perhatian dan bimbingan adik – adik mahasiswa – mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya (FKUB) kepada masyarakat kami”. Hal tersebut diungkapkan Supaadi selaku Kepala Desa Asrikaton, Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang saat acara Penutupan kegiatan Program…
