Pendaftaran dan Pemilihan Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya
Dilaksanakan pada tanggal 3 – 31 desember 2018
Berikut jadwal kegiatan dari kegiatan tersebut :
Tanggal |
Acara Kegiatan |
Waktu ( WIB ) |
3-7 Desember 2018 | Pembukaan pengumuman pendaftaran calon Dekan FKUB.
(Berkas pendaftaran dapat diambil di meja Sekretaris Dekan FKUB, GPP lantai 5 FKUB) |
– |
10-14 Desember 2018 | Masa pendaftaran calon dekan FKUB periode I |
– |
14 Desember 2018 | Penutupan pendaftaran calon Dekan periode I |
12.00 |
17 Desember 2018 | Pengumuman pendaftaran calon Dekan FKUB periode II |
– |
17-19 Desember 2018 | Pendaftaran calon Dekan FKUB periode II |
12.00 |
19 Desember 2018 | Penutupan pendaftaran calon Dekan periode II |
12.00 |
19 Desember 2018 | Pengumuman calon Dekan FKUB yang memenuhi persyaratan administratif |
15.00 |
21 Desember 2018 | Penetapan daftar pemilih calon Dekan FKUB. | |
27 Desember 2018 | Pemaparan Visi, Misi, dan Program Kerja calon Dekan FKUB periode 2019- 2022 di hadapan civitas akademika FKUB |
– |
28 Desember 2018 | Pemungutan suara calon Dekan FKUB |
08.00 – 15.00 |
28 Desember 2018 | Penghitungan suara calon Dekan FKUB |
15.00 – selesai |
31 Desember 2018 | Penyerahan hasil pemungutan suara calon Dekan FKUB ke Senat FKUB |
– |
SYARAT :
- Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
- Berusia tidak lebih dari 60 tahun pada saat berakhirnya masa jabatan
- Bergelar Akademik Doktor
- Dosen tetap UB dengan jabatan paling rendah adalah lektor kepala.
- Sehat jasmani dan rohani dengan di buktikan surat keterangan sehat rumah sakit / poliklinik.
- Mengisi secara lengkap surat pernyataan bersedia untuk menajadi Dekan FKUB.
- Berpengalaman paling rendah pernah menjabat sebagai Sekretaris Jurusan/Bagian atau Ketua Program Studi, sekurang-kurangnya 2 tahun
- Tidak sedang dalam studi dan bersedia tidak melakukan studi selama menjadi Dekan.
- Bersedia mengutamakan kepentingan FKUB dengan menandatangani surat pernyataan.
- Tidak sedang menjalani hukuman disiplin
- Bersedia mengundurkan diri dari jabatan tugas tambahan atau jabatan struktural baik di dalam maupun luar UB
- Bersedia memaparkan rencana dan program kerja secara tertulis sesuai dengan Visi, Misi UB dan Fakultas Kedokteran dalam rapat terbuka Senat FKUB
- Tidak sedang menjabat sebagai Dekan untuk masa jabatan kedua berturut-turut.
- Dekan diangkat oleh Rektor, masa jabatan adalah 4 tahun terhitung sejak pelantikan dan sesudahnya dapat dipilih kembali dalam jabatan yang sama hanya untuk satu kali masa jabatan berturut-turut.
CONTACT PERSON :
- dr. Yahya Irwanto, Sp.OG(K) – 081334508205
- Dr.dr. Tita Hariyanti, M.Kes – 08123318809